Prajurit Kodim 0411/LT Nonton Hari Lahir Pancasila melalui Media Elektronik

Senin, 1 Juni 2020 - 10:48 WIB

facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

 

Media Center Kodim 0411/LT

 

Anggota Kodim 0411/LT dan Koramil jajaran menyaksikan langsung siaran Hari Lahir Pancasila dan Pidato Presiden Joko Widodo melalui media elektronik/telivisi di kantor masing-masing. Senin (01/06/2020).

 

Dandim 0411/LT Letkol Czi Burhannudin,S.E.,M.Si menonton siaran tersebut di kantor Makodim 0411/LT, sedangkan Kasdim 0411/LT Mayor Inf Ucok Namara memilih menonton di ruang Piket Kodim 0411/LT bersama Perwira, Bintara dan Tamtama Jaga, dan para Danramil bersama anggotanya di Makoramil masing-masing.

 

 

Dalam kesempatan tersebut Presiden Joko Widodo mengajak seluruh penyelenggara negara untuk berpihak kepada masyarakat yang mengalami kesulitan, Kepala Negara juga meminta penyelenggara negara untuk melayani masyarakat tanpa membedakan suku, agama, ras dan antargolongan (SARA). 

 

Presiden mengamanatkan hal tersebut saat pelaksanaan upacara peringatan Hari Lahir Pancasila yang digelar secara virtual.

 

 

Komandan Kodim 0411/LT menyampaikan bahwa Upacara Hari Lahir Pancasila tahun 2020 ini berbeda dibandingkan tahun-tahun sebelumnya, karena saat ini kondisi Negara RI masih dalam pandemi Virus Corona atau Covid-19, sehingga kegiatan upacara dilangsungkan secara online dan bisa diikuti melalui link live streaming. (DL)

Berita Terkait

Babinsa Koramil 411-09/SS Hadiri Musrenbang RKPD di Kampung Mataram Ilir
Sinergi Sehat, Danramil 411-06/SR Wakili Dandim 0411/KM, Hadir Dalam Giat Senam Bersama Komunitas Lansia Kota Metro
Buktikan Istiqomah, Kembali Koramil 411-15/Kalirejo Laksanakan Jumat Berkah
Babinsa Jajaran Kodim 411/KM Kawal Musrenbang di Wilayah Binaan
KORAMIL 411-15/KALIREJO JADI DEWAN JURI LOMBA PBB, TANAMKAN DISIPLIN SEJAK DINI DI SMP 2 MUHAMMADIYAH
Babinsa Koramil Jajaran Kodim 0411/KM Monitoring Program Makan Bergizi Gratis
Babinsa Koramil 411‑04/Trimurjo Hadiri Pengajian Akbar Muslimat NU, Peringati Isra Mi’raj Nabi Muhammad SAW 1447 H
Jumat Berkah Koramil 411-15/Kalirejo Kodim 0411/KM

Berita Terkait

Senin, 26 Januari 2026 - 11:28 WIB

Babinsa Koramil 411-09/SS Hadiri Musrenbang RKPD di Kampung Mataram Ilir

Minggu, 25 Januari 2026 - 12:34 WIB

Sinergi Sehat, Danramil 411-06/SR Wakili Dandim 0411/KM, Hadir Dalam Giat Senam Bersama Komunitas Lansia Kota Metro

Sabtu, 24 Januari 2026 - 13:53 WIB

Buktikan Istiqomah, Kembali Koramil 411-15/Kalirejo Laksanakan Jumat Berkah

Kamis, 22 Januari 2026 - 13:45 WIB

Babinsa Jajaran Kodim 411/KM Kawal Musrenbang di Wilayah Binaan

Rabu, 21 Januari 2026 - 12:35 WIB

KORAMIL 411-15/KALIREJO JADI DEWAN JURI LOMBA PBB, TANAMKAN DISIPLIN SEJAK DINI DI SMP 2 MUHAMMADIYAH

Berita Terbaru