Patroli Bersama Koramil 411-13/BR, Satpol PP dan Linmas Bangun Rejo

Selasa, 16 September 2025 - 15:17 WIB

facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

Penerangan Kodim 0411/KM
Serda Heri Widodo beserta anggota Koramil 411-13/BR melaksanakan patroli gabungan bersama Satpol PP dan Linmas Kecamatan Bangun Rejo guna menjaga kekondusifan dan keamanan masyarakat. Selasa (16/09/2025)
Personel yang terlibat terdiri dari 4 anggota Koramil, 2 anggota Satpol PP, dan 2 anggota Linmas tersebut menggunakan 3 kendaraan dinas roda dua Koramil, 2 kendaraan Satpol PP dan 1 kendaraan Linmas untuk melaksanakan patroli berkeliling wilayah binaan.
Rute patroli menyasar beberapa titik penting, seperti Kantor BRI, Kantor Pos, Pertamina, Jalan Lintas, dan Kantor Camat di Bangun Rejo. Selain itu, SMK Pelita, Puskesmas, dan Kantor KUA juga masuk dalam sasaran.
Bahkan ditengah-tengah kegiatan Patroli, salah satu Anggota Koramil 411-13/BR menyempatkan diri untuk berhenti dan mengatur lalu-lintas saat anak-anak sekolah hendak menyeberang jalan.
Patroli berjalan lancar dan tetap memastikan bahwa kondisi wilayah tetap aman dan tertib. Kehadiran tim membuat warga merasa lebih tenang menjalani aktivitas sehari-hari.
Seorang warga Bangun Rejo mengapresiasi, “Patroli ini sangat membantu kami merasa aman, terutama di area penting seperti kantor dan juga sekolah-sekolah.” Pendapat ini mewakili kepercayaan masyarakat pada upaya TNI-Pol PP-Linmas.
Dengan sinergi yang kuat, patroli ini membuktikan komitmen menjaga ketertiban serta keamanan wilayah secara bersama-sama. (DL)

Berita Terkait

TNI-Polri Gelar Apel Bersama dan Patroli Skala Besar Pengamanan Ibadah Galungan di Wilayah Seputih Banyak
Sejumlah 196 Personel Kodim 0411/KM Laksanakan Latbak Jatri Semester II TA 2025 di Hari Pertama
Apel Gelar Pasukan Oprasi Zebra Krakatau 2025 Polres Lampung Tengah
Babinsa Koramil 411-02/Metro Utara Manfaatkan Hari Minggu Untuk Bergotong Royong Bersama Warga Binaan
Kodim 0411/KM Gelar Sosialisasi Aplikasi Centurion 21 Dan Apel Kendaraan Dinas
Ringankan Rute Warga, Babinsa Koramil 411-13/BR Pimpin Gotong Royong Pembuatan Jembatan Alternatif di Sinar Seputih
Lancar, RIKPSI CAT Online Sesi 1 KKRI Gel III TA 2025 Digelar di SMK N 1 Seputih Agung dan SMK KP Gajah Mada Metro
TMT Selasa, 11 November 2025 Apel Pagi Personel di Makodim 0411/KM Terbanggi Besar

Berita Terkait

Rabu, 19 November 2025 - 12:45 WIB

TNI-Polri Gelar Apel Bersama dan Patroli Skala Besar Pengamanan Ibadah Galungan di Wilayah Seputih Banyak

Selasa, 18 November 2025 - 13:57 WIB

Sejumlah 196 Personel Kodim 0411/KM Laksanakan Latbak Jatri Semester II TA 2025 di Hari Pertama

Senin, 17 November 2025 - 12:28 WIB

Apel Gelar Pasukan Oprasi Zebra Krakatau 2025 Polres Lampung Tengah

Minggu, 16 November 2025 - 11:10 WIB

Babinsa Koramil 411-02/Metro Utara Manfaatkan Hari Minggu Untuk Bergotong Royong Bersama Warga Binaan

Sabtu, 15 November 2025 - 13:31 WIB

Kodim 0411/KM Gelar Sosialisasi Aplikasi Centurion 21 Dan Apel Kendaraan Dinas

Berita Terbaru