PENINJAUAN DAN PEMBERIAN BANTUAN PASCA BENCANA BANJIR OLEH DANDIM 0411/LT DAN FORKOPIMDA KAB. LAMTIM DI DESA TANJUNG TIRTO KEC. WAY BUNGUR KAB. LAMTIM

Sabtu, 3 Maret 2018 - 12:36 WIB

facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

PENINJAUAN DAN PEMBERIAN BANTUAN PASCA BENCANA BANJIR OLEH DANDIM 0411/LT DAN FORKOPIMDA KAB. LAMTIM DI DESA TANJUNG TIRTO KEC. WAY BUNGUR KAB. LAMTIM

PENINJAUAN DAN PEMBERIAN BANTUAN PASCA BENCANA BANJIR OLEH DANDIM 0411/LT DAN FORKOPIMDA KAB. LAMTIM DI DESA TANJUNG TIRTO KEC. WAY BUNGUR KAB. LAMTIM

MEDIA CENTER:- Hujan yang terus menerus memicu terjadinya bencana banjir di beberapa wilayah salah satunya di Desa Tanjung Tirto Kecamatan Way Bungur Kabupaten Lampung Timur. Dandim 0411/LT Letkol Czi Burhannudin.S.E.,M.Si beserta Forkopimda Kabupaten Lampung Timur bergerak cepat menuju ke Lokasi Banjir pada hari Sabtu tanggal 3 Maret 2018 di Desa Tanjung Tirto Kec. Way Bungur Kab. Lampung Timur dalam rangka peninjauan dan pemberian bantuan terhadap korban dampak bencana banjir.

Hadir dalam kegiatan tersebut PLT Bupati Lampung Timur Bpk Saiful Bukhori, Dandim 0411/LT Letkol Czi Burhannudin.S.E.,M.Si. , Sekda Kab. Lamtim, Kapolres diwakili Wakapolres Lamtim, Pabung Lamtim, Para Asisten Pemda Lamtim, Ka Inspektorat, Ka Badan/Dinas/Kantor di Lingkungan Pemda Lamtim, Danramil 411-11/Purbolinggo, Camat Way Bungur, Para Kades serta masyarakat korban banjir.

Rangkaian kegiatan yang dilaksanakan antara lain Dandim 0411/LT Letkol Czi Burhannudin.S.E.,M.Si dan Rombongan Forkopimda meninjau Lokasi Posko Bantuan serta dapur umum penanganan pasca banjir. Plt Bupati Lamtim Bpk Saiful Bukhori memberikan arahan dan motivasi kepada warga yang menjadi korban banjir agar tetap sabar dan semangat. Kegiatan dilanjutkan dengan pemberian bantuan sembako oleh Dandim 0411/LT Letkol Czi Burhannudin.S.E.M.Si dan Forkopimda Kab. Lamtim terhadap warga Secara Simbolis.

Setelah pemberian bantuan Dandim 0411/LT beserta jajaran Forkopimda meninjau ke lokasi bajir dipemukiman penduduk Desa Tanjung Tirto Kec. Way Bungur Kab. Lampung Timur menggunakan Perahu Karet. Genangan air di desa tersebut masih setinggi 30 cm – 1 meter akibat diguyur hujan semalaman. Dandim 0411/LT Letkol Czi Burhannudin.S.E.,M.Si mengatakan dalam rangka penanggulangan bencana banjir di wilayah Kodim 0411/LT kami bersinergi dengan instansi terkait dalam hal ini Pemerintah daerah, Kepolisian, Badan Penanggulangan Bencana Daerah (BPBD), PMI, Dinas Kesehatan dan rumah sakit sehingga setiap terjadi bencana banjir di beberapa wilayah cepat mendapatkan pertolongan dan bantuan.

Berita Terkait

Babinsa Koramil 411-09/SS Hadiri Musrenbang RKPD di Kampung Mataram Ilir
Sinergi Sehat, Danramil 411-06/SR Wakili Dandim 0411/KM, Hadir Dalam Giat Senam Bersama Komunitas Lansia Kota Metro
Buktikan Istiqomah, Kembali Koramil 411-15/Kalirejo Laksanakan Jumat Berkah
Babinsa Jajaran Kodim 411/KM Kawal Musrenbang di Wilayah Binaan
KORAMIL 411-15/KALIREJO JADI DEWAN JURI LOMBA PBB, TANAMKAN DISIPLIN SEJAK DINI DI SMP 2 MUHAMMADIYAH
Babinsa Koramil Jajaran Kodim 0411/KM Monitoring Program Makan Bergizi Gratis
Babinsa Koramil 411‑04/Trimurjo Hadiri Pengajian Akbar Muslimat NU, Peringati Isra Mi’raj Nabi Muhammad SAW 1447 H
Jumat Berkah Koramil 411-15/Kalirejo Kodim 0411/KM

Berita Terkait

Senin, 26 Januari 2026 - 11:28 WIB

Babinsa Koramil 411-09/SS Hadiri Musrenbang RKPD di Kampung Mataram Ilir

Minggu, 25 Januari 2026 - 12:34 WIB

Sinergi Sehat, Danramil 411-06/SR Wakili Dandim 0411/KM, Hadir Dalam Giat Senam Bersama Komunitas Lansia Kota Metro

Sabtu, 24 Januari 2026 - 13:53 WIB

Buktikan Istiqomah, Kembali Koramil 411-15/Kalirejo Laksanakan Jumat Berkah

Kamis, 22 Januari 2026 - 13:45 WIB

Babinsa Jajaran Kodim 411/KM Kawal Musrenbang di Wilayah Binaan

Rabu, 21 Januari 2026 - 12:35 WIB

KORAMIL 411-15/KALIREJO JADI DEWAN JURI LOMBA PBB, TANAMKAN DISIPLIN SEJAK DINI DI SMP 2 MUHAMMADIYAH

Berita Terbaru